Terkait Oknum ASN Tertangkap Narkoba, Begini Kata Kapolres Dan Sekda Lahat

- Jurnalis

Senin, 2 Maret 2020 - 21:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


LAHAT, Detiksriwijaya – Terkait kisruh simpang siur informasi perihal tertangkapnya oknum Aparatur Sipil Negara (ASN, red) yang bekerja di salah satu dinas di Pemkab Lahat. Kapolres Lahat AKBP Irwansyah SIK, MH, CLA melalui Kasat Narkoba Polres Lahat Bobby Eltarik SH angkat bicara.

Salah satu oknum pegawai negeri ini diamankan karena diduga telah melakukan penyalahgunaan narkoba. Oknum ini diamankan tepatnya diseputaran Stasiun Kereta Api Lahat pada Jum’at malam (28.02.2020).

“Benar, salah satu oknum pegawai negeri di lingkungan Pemkab Lahat. Kita amankan, sekarang masih kita minta keterangan,”kata Bobby Eltarik. Senin, (02.03.2020).

Sementara Sekretaris daerah (Sekda) Lahat H. Januarsyah bakal melakukan tindakan tegas bisa berupa pemecatan apabila terbukti ada oknum ASN di lingkungan pemkab Lahat terbukti secara hukum mwnyalahgunakan narkoba.

“Bisa jadi kita tindak tegas, terbukti secara hukum kita tindak tegas dan bisa juga kita lakukan pemecatan,”kata Sekda.

Kedepan, pihak Pemkab Lahat bakal bekerjasama dengan Satres Narkoba Polres Lahat untuk melakukan pemeriksaan urine pada pegawai di lingkungan pemkab Lahat. Dengan harapan agar pemerintahan kabupaten Lahat terbebas dari narkoba.

“Kita ucapkan terima kasih pada Polres Lahat karena telah berhasil melakukan ungkap kasus narkoba dimaksud. Kedepan kita bakal gandeng Satres narkoba Polres Lahat untuk pelaksanaan test urine pada pegawai di lingkungan pemkab Lahat,”tegasnya.

Baca Juga :  Pencarian Hari Ke-3, Ibu Korban Berharap Banyak Pada Tim Basarnas Gabungan

Berita Terkait

Kejari Lahat Gelar Sertijab Kasi Pidsus, Tekankan Integritas dalam Pemberantasan Korupsi
Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan
Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam
Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare
PMIL : Sektor Tambang Batubara Lahat Apakah Masih Bisa Bertahan 1 Januari 2026?
Hari Sumpah Pemuda Ke 97 Insan Adhyaksa Kejari Lahat Harus Mampu Menunjukkan Jati Diri Sebagai Abdi Negara Yang Tangguh Dan Berintegritas
Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area
Wabup Lahat Sebut Talang Jawa Selatan Masyarakat Termiskin Di Lahat

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 10:29 WIB

Kejari Lahat Gelar Sertijab Kasi Pidsus, Tekankan Integritas dalam Pemberantasan Korupsi

Minggu, 23 November 2025 - 21:15 WIB

Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan

Kamis, 20 November 2025 - 15:59 WIB

Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam

Sabtu, 15 November 2025 - 17:22 WIB

Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare

Rabu, 29 Oktober 2025 - 09:17 WIB

PMIL : Sektor Tambang Batubara Lahat Apakah Masih Bisa Bertahan 1 Januari 2026?

Selasa, 28 Oktober 2025 - 08:45 WIB

Hari Sumpah Pemuda Ke 97 Insan Adhyaksa Kejari Lahat Harus Mampu Menunjukkan Jati Diri Sebagai Abdi Negara Yang Tangguh Dan Berintegritas

Jumat, 24 Oktober 2025 - 19:49 WIB

Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:03 WIB

Wabup Lahat Sebut Talang Jawa Selatan Masyarakat Termiskin Di Lahat

Berita Terbaru

Jaksa

Kejaksaan RI telah Bertransformasi & Mereformasi Diri

Rabu, 19 Nov 2025 - 10:58 WIB