Kapolsek Kota Agung Serta Camat Tanjung Tebat Apresiasi Musdes Muara Danau

- Jurnalis

Senin, 16 November 2020 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lahat, Detiksriwijaya – Kapolsek Kota Agung Iptu Hendrinadi SH.MH apresiasi Musdes di Desa Muara Danau, Kecamatan Tanjung Tebat, Kabupaten Lahat.

Kapolsek menilai, Musdes yang dilaksanakan BPD bersama Kades Muara Danau, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat dan tokoh pemuda merupakan langkah yang tepat menghindari pelanggaran terhadap penerapan dana desa melalui pembangunan.

“Kamu sebagai penegak Kamtibmas yakni pihak Polri sudah MOU dengan Kemendagri turut serta dalam monitoring dana desa. Saya menilai apa yang dilaksanakan hari ini (Musdes) salah satu bentuk transparasi yang dilakukan kades Muara Danau dan ini langkah yang bagus,”ujar Hendrinadi disela Musdes. Senin, (16.11.2020).

Baca Juga :  Kapolres Lahat : Baik Buruknya Polres Lahat Ada Di Jari Wartawan

Dikatakan Hendrinadi, selaku pihak Polri dirinya berharap agar pembangunan yang dilakukan melalui dana desa nantinya sesuai azas dan peruntukannya memang benar-benar berguna bagi masyarakat.

“Jangan sampai Musdes hanya dijadikan sebagai penyambut dana desa di tahun 2021 mendatang, kami berharap DD yang nanti benar-benar tepat sasaran,”terang Hendrinadi,”harapnya.

Senada, Camat Tanjung Tebat Aria Pulun mengapresiasi Musdes yang dilakukan BPD dan Pemerintah desa, dirinya berpesan kedepannya hasil musdes bisa menjadi tolak ukur untuk penerapan dana desa pada tahun 2021 supaya tepat sasaran dan anggaran terserap maksimal.

Baca Juga :  Kuasa Hukum Laporkan Penyidik Ditreskrimsus Polda Sumut Ke DPR RI

“Apabila ada pengerjaan fisik, agar melibatkan pihak warga Desa Muara Danau agar warga merasa mempunyai tanggung jawab juga terhadap pembangunan melalui DD tersebut.

Selanjutnya, dikatakan Aria Antara pemerintah desa dan BPD agar tetap selalu besinergi, agar pembentukan APBdes tidak mengalami kendala kedepannya.

“Tetaplah bekerja sebagaimana mestinya, dan selalu melibatkan unsur pemerintah yang ada seperti unsur Tripika, pendamping desa serta selalu melibatkan warga dalam pembangunan fisik tujuannya agar warga turut bertanggung jawab dalam merawat dan menjaga infrastruktur tersebut,”sampai. Aria.

Berita Terkait

Kejari Lahat Gelar Sertijab Kasi Pidsus, Tekankan Integritas dalam Pemberantasan Korupsi
Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan
Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam
Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare
PMIL : Sektor Tambang Batubara Lahat Apakah Masih Bisa Bertahan 1 Januari 2026?
Hari Sumpah Pemuda Ke 97 Insan Adhyaksa Kejari Lahat Harus Mampu Menunjukkan Jati Diri Sebagai Abdi Negara Yang Tangguh Dan Berintegritas
Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area
Wabup Lahat Sebut Talang Jawa Selatan Masyarakat Termiskin Di Lahat

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 10:29 WIB

Kejari Lahat Gelar Sertijab Kasi Pidsus, Tekankan Integritas dalam Pemberantasan Korupsi

Minggu, 23 November 2025 - 21:15 WIB

Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan

Kamis, 20 November 2025 - 15:59 WIB

Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam

Sabtu, 15 November 2025 - 17:22 WIB

Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare

Rabu, 29 Oktober 2025 - 09:17 WIB

PMIL : Sektor Tambang Batubara Lahat Apakah Masih Bisa Bertahan 1 Januari 2026?

Selasa, 28 Oktober 2025 - 08:45 WIB

Hari Sumpah Pemuda Ke 97 Insan Adhyaksa Kejari Lahat Harus Mampu Menunjukkan Jati Diri Sebagai Abdi Negara Yang Tangguh Dan Berintegritas

Jumat, 24 Oktober 2025 - 19:49 WIB

Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:03 WIB

Wabup Lahat Sebut Talang Jawa Selatan Masyarakat Termiskin Di Lahat

Berita Terbaru

Jaksa

Kejaksaan RI telah Bertransformasi & Mereformasi Diri

Rabu, 19 Nov 2025 - 10:58 WIB