NGANTUK, BUS LINTAS SUMATERA MASUK JURANG

- Jurnalis

Kamis, 21 Juni 2018 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LAHAT, Detiksriwijaya – Diduga mengantuk dan kurang hapal medan jalan, bus lintas Sumatera – Jawa saat melintas di Kota Lahat tepatnya di Jalan lingkar luar Lahat (Jalan baru, red) hilang kendali hingga membuat kendaraan bus merek Mercedes KPM dengan Nopol H 1694 BA yang dikemudikan Eddy Subdi terjun ke jurang sedalam lima meter. 

 

Informasi menyebutkan, kendaraan yang membawa penumpang sebanyak 33 orang, terdiri 14 orang perempuan, 19 laki-laki , berjalan dari arah Kecamatan Kikim menuju Muara enim, sekira pukul 04.00 wib sesampai di Tempat Kejadian Perkara (TKP, red) di jalan menikung hilang kendali diduga supir mengantuk seketika mobil masuk kedalam jurang di kiri jalan. Kamis (21/06/2018).

Baca Juga :  Resedivis Narkoba Kembali Ditangkap Satnarkoba Polres Lahat

Beruntung, supir beserta penumpang semuanya  berhasil selamat dari insiden kecelakaan tersebut. Empat orang mengalami luka ringan dibawa ke RSUD lahat, dan 29 orang penumpang lainnya tidak  mengalami luka, sedangkan kendaraan hanya mengalami kerusakan dibagian depan. 

Sesaat setelah kejadian, sebanyak 10 anggota satuan lalu lintas Polres Lahat yang menerima kabar perihal kejadian  laka tunggal ini langsung menuju TKP dan membantu melakukan evakuasi terhadap penumpang. Kapolres Lahat AKBP Robby Karya Adi SIK melalui Kasat Lantas Polres Lahat AKP Dani Prasetya saat dibincangi mengungkapkan, tidak ada korban jiwa pada Laka tunggal ini. Dilanjutkan Dani, kecelakaan ini terjadi diduga sopir kendaraan dalam posisi mengantuk, semua penumpang luka luka sudah dibawa ke pusat kesehatan terdekat. 

Baca Juga :  Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Ditangkap Polisi Nyabu Bareng Di Kediaman Perempuan Padang

 

“Barang bukti laka lantas masih di evakusi untuk  diamankan dikantor Sat lantas Polres Lahat. Alhamdulilah korban semuanya selamat dan semuanya sudah kita bawa ke rumah sakit umum daerah Lahat, “Pungkasnya. Ds01

Berita Terkait

Mantan Bupati Lahat Tiga Kali Mangkir, KPKN Desak Komisi Yudisial Awasi Persidangan
Permohonan Kasasi Wardi Kandas, Herman Hamzah,SH.,MH : Selaku Kepala Desa Lesung Batu Yang Baik Wajib Patuhi Putusan
PT. KUBN Tutup Akhir Tahun 2024 Tebar Kebaikan Dan Manfaat Untuk Masyarakat 
Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Ditangkap Polisi Nyabu Bareng Di Kediaman Perempuan Padang
Diduga Gunakan Narkoba Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Diciduk Polisi
Kejaksaan Negeri Lahat Laksanakan Upacara HUT Ke-53 Korpri
Aksi Premanisme Mantan Kades Di Lahat, Polda Sumsel Langsung Olah TKP Di Jalan Houling LPPBJ
Pengrusakan Yang Memiliki Tujuan Mulia, Terdakwa Kasus Bendungan Pangi Diganjar 1 Bulan

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:46 WIB

Mantan Bupati Lahat Tiga Kali Mangkir, KPKN Desak Komisi Yudisial Awasi Persidangan

Senin, 30 Desember 2024 - 20:15 WIB

Permohonan Kasasi Wardi Kandas, Herman Hamzah,SH.,MH : Selaku Kepala Desa Lesung Batu Yang Baik Wajib Patuhi Putusan

Minggu, 29 Desember 2024 - 15:08 WIB

PT. KUBN Tutup Akhir Tahun 2024 Tebar Kebaikan Dan Manfaat Untuk Masyarakat 

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:53 WIB

Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Ditangkap Polisi Nyabu Bareng Di Kediaman Perempuan Padang

Selasa, 10 Desember 2024 - 19:37 WIB

Diduga Gunakan Narkoba Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Diciduk Polisi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 21:18 WIB

Aksi Premanisme Mantan Kades Di Lahat, Polda Sumsel Langsung Olah TKP Di Jalan Houling LPPBJ

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:52 WIB

Pengrusakan Yang Memiliki Tujuan Mulia, Terdakwa Kasus Bendungan Pangi Diganjar 1 Bulan

Rabu, 9 Oktober 2024 - 13:41 WIB

Kak Wari : BZ-WIN Menang Pintu Pendopoan Rumah Dinas Bupati Terbuka Lebar Untuk Rakyat

Berita Terbaru