PANGDAM DAN KAPOLDA PATROLI BERSAMA CEGAH KARHUTLA

- Jurnalis

Jumat, 20 Juli 2018 - 10:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALEMBANG, Detiksriwijaya – Pangdam II/Swj Mayjen TNI AM Putranto S.Sos, patroli Karhutla (Kaebakaran hutan dan lahan) bersama Kapolda Sum-Sel Irjen Pol Zulkarnain Adi Negara, di dampingi kepala BNPB Sumsel, menuju Desa cinta jaya Kabupaten OKI, dan Desa Padamaran Kecamatan padamaran timur Kabupaten OKI. Jum’at (20/07/2108).

 

Menuju Desa dimaksud karena lokasi ini merupakan lokasi rawan terjadinya Karhutla. Sinergritas TNI, Polri serta pemerintah ini merupakan bentuk penerapan Maklumat bersama antara Gubernur Sumsel, Pangdam II Sriwijaya beserta Kapolda Sumsel demi mencipatakan Sumsel bebas asap.

Baca Juga :  Meminimalisir Lakalantas Polsek Kikim Barat Pasang Spanduk

#Saat mengecek Sumber Air untuk padamkan api#

Pangdam sangat mengapresiasi, kinerja keluarga besar Kodam II Sriwijaya beserta anggota Polri Polda sumsel serta BNPB Sumsel karena telah mencurahkan segenap tenaga dan fikiran guna menjaga terjadinya Karhutlah.

Baca Juga :  BERDEDIKASI TINGGI DALAM TUGAS, BHABIN POLRES LAHAT DIUMROHKAN KAPOLDA SUMSEL

 

“Babinsa Desa Sukaraja dan Desa Srinanti Serda Supriadi Hebaaaat Dia…saya bangga,”ungkap Panglima.

 

Patroli bersama ini, Pangdam beserta Kapolda juga BNPB Sumsel langsung selain mengecek lokasi juga mengecek alat serta mengecek sumber air yang digunakan untuk memadamkan api. Ds01.

 

Berita Terkait

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang
Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat
Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat
GMI Serukan Pencopotan Kapolri
Kegiatan Fiktif Pembuatan Peta Desa, Kejari Lahat Periksa 290 Orang Saksi Termasuk 24 Camat Beserta Kasi Ekobang
Mantan Bupati Lahat Tiga Kali Mangkir, KPKN Desak Komisi Yudisial Awasi Persidangan

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:33 WIB

Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Jumat, 21 Februari 2025 - 19:54 WIB

GMI Serukan Pencopotan Kapolri

Rabu, 19 Februari 2025 - 19:41 WIB

Kegiatan Fiktif Pembuatan Peta Desa, Kejari Lahat Periksa 290 Orang Saksi Termasuk 24 Camat Beserta Kasi Ekobang

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:46 WIB

Mantan Bupati Lahat Tiga Kali Mangkir, KPKN Desak Komisi Yudisial Awasi Persidangan

Senin, 30 Desember 2024 - 20:15 WIB

Permohonan Kasasi Wardi Kandas, Herman Hamzah,SH.,MH : Selaku Kepala Desa Lesung Batu Yang Baik Wajib Patuhi Putusan

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB

Agama

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Selasa, 11 Mar 2025 - 14:35 WIB