HUT Ke – 72 Tahun Persit Kartika Chandra Kirana Kodim 0405 Aksi Donor Darah.

- Jurnalis

Kamis, 1 Maret 2018 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LAHAT, Detiksriwijaya – Kodim 0405 Kabupaten Lahat menggelar bakti sosial Donor Darah dan Anjangsana dalam rangka Hut ke- 72 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2018. Acara tersebut di laksanakan di Gedung Juang Kabupaten Lahat Kamis 01/03/18.

 

Terpantau di lokasi tempat penyelenggaraan puluhan anggota TNI, Masyarakat, Ibu – ibu Persit dengan semangat mendonorkan Darah dan terlihat Dandim 0405 didampingi istri, diikuti Kasdim berserta jajaranya juga ikut mendonorkan darah.

Baca Juga :  LAWYER PT. LONSUM : TIDAK AKAN ADA KONPENSASI LAGI..!!

 

Dandim 0405 Letkol Czi Srihartono didampingi Kasdim Mayor Deri saat di bincangi awak media menjelaskan kegiatan ini di gelar dalam rangkaian hari jadi ke- 72 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2018, untuk para perserta melibatkan anggota TNI dan Masyarakat setempat.

Baca Juga :  BRIGIF MEKANIS RAIDER 6/2/KOSTRAD SATGAS KARHUTLA DITARIK KE MABES TNI

“Kita menargetkan pada bakti sosial donor darah ini sebanyak 50-100 kantong darah yang bisa tersalurkan ke masyarakat melalui PMI Kabupaten Lahat,” ungkapnya.

 

Ditambahkan Srihartono, nantinya selesai melaksanakan aksi donor darah untuk masyarakat ini bakal diadakan bermacam perlombaan untuk lebih menyemarakan HUT ke, 72 Persit Kartika Chandra Kirana. Ds01

Berita Terkait

Arogan Kades Lesung Batu Tak Patuhi Putusan Inkracht Eksekusi, PN Lahat Putuskan Aanmaning
Begini Pengakuan Tersangka Ebi Yang Sebabkan Satu Anggota Polres Lahat Gugur
Usia 156 Tahun, Kabupaten Lahat Masih Ulang Tahun Bersama Masalah
SIAP-SIAP..!! TERSANGKA LAIN KASUS PETA DESA 2023 SEDANG DIULIK TIM KHUSUS KEJARI LAHAT
Perlawanan Tersangka DE Kandas, Praperadilan Peta Desa 2023 Dimenangkan Kajari Lahat
Kejaksaan Negeri Lahat Eksekusi Terpidana Anak di LPKA Palembang Persiapkan Anak Di Kehidupan Yang Lebih Baik
Laksanakan Amanat UU Narkotika, Rertorative Justice Kajari Lahat Rehabilitasi Pecandu Narkoba
Kok Bisa..!! Objek Pokok Perkara Masuk Sidang Praperadilan, Terkait Penetapan Tersangka Peta Desa Fiktif Kajari Tegaskan Sudah Melalui SOP

Berita Terkait

Rabu, 21 Mei 2025 - 20:40 WIB

Arogan Kades Lesung Batu Tak Patuhi Putusan Inkracht Eksekusi, PN Lahat Putuskan Aanmaning

Selasa, 20 Mei 2025 - 12:47 WIB

Begini Pengakuan Tersangka Ebi Yang Sebabkan Satu Anggota Polres Lahat Gugur

Sabtu, 17 Mei 2025 - 14:02 WIB

Usia 156 Tahun, Kabupaten Lahat Masih Ulang Tahun Bersama Masalah

Sabtu, 10 Mei 2025 - 08:20 WIB

SIAP-SIAP..!! TERSANGKA LAIN KASUS PETA DESA 2023 SEDANG DIULIK TIM KHUSUS KEJARI LAHAT

Jumat, 9 Mei 2025 - 11:41 WIB

Kejaksaan Negeri Lahat Eksekusi Terpidana Anak di LPKA Palembang Persiapkan Anak Di Kehidupan Yang Lebih Baik

Jumat, 9 Mei 2025 - 09:26 WIB

Laksanakan Amanat UU Narkotika, Rertorative Justice Kajari Lahat Rehabilitasi Pecandu Narkoba

Kamis, 8 Mei 2025 - 14:44 WIB

Kok Bisa..!! Objek Pokok Perkara Masuk Sidang Praperadilan, Terkait Penetapan Tersangka Peta Desa Fiktif Kajari Tegaskan Sudah Melalui SOP

Selasa, 6 Mei 2025 - 17:19 WIB

Kajari Lahat Pimpin Langsung Perang Terhadap Koruptor Di PN Lahat

Berita Terbaru