POLRES LAHAT BERSAMA TOKOH AGAMA DAN MASYARAKAT CEGAH TERORISME

- Jurnalis

Rabu, 16 Mei 2018 - 15:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LAHAT, Detiksriwijaya – Terkait bom bunuh diri yang beberapa hari ini terjadi di Indonesia, Kapolres Lahat AKBP Robby Karya Adi SIK menegaskan pihaknya bakal terus meningkatkan keamanan di wilayah hukum Polres Lahat

 

” Begitu juga pengamanan setiap ada kegiatan ibadah di Gereja atau di wilayah Kabupaten Lahat khususnya. Kita lebih meningkatkan patroli, “terangnya Rabu (16/05/2018) saat Pres Realese. 

 

Kepada warga Lahat, orang nomor satu di Polres Lahat ini menghimbau untuk lebih tingkatkan kewaspadaan. Lanjutnya, bila ada kecurigaan terhadap aktifitas orang asing agar segera melapor ke Polres Lahat dan bisa juga melalui call center 110. 

Baca Juga :  Pelaku Pemerkosaan AN Dua Terduga Oknum LSM

 

 

” Kita tetap waspada terkait adanya teroris, saya sudah pesankan kepada anggota kita di lapangan. Kami berharap warga segera lapor bila ada gerak gerik mencurigakan, “pintanya. 

 

Lebih lanjut dikatakan pria murah senyum ini, pihaknya juga sudah melakukan koordinasi dengan beberapa tokoh agama yang ada di Kabupaten Lahat untuk bersama mencegah gerakan teroris dan semacamnya. 

Baca Juga :  GALIAN C DIDUGA ILEGAL..!!! OKNUM ANGGOTA DPRD PAGARALAM DIPERIKSA

 

 

“Kita  sudah koordinasi dengan kalangan para ulama, tokoh agama dan tokoh masyarakat untuk lebih meningkatkan keamanan di wilayah Lahat,” ungkapnya. 

 

 

Ditegaskan Robby, untuk saat ini pihaknya belum menemui ataupun menerima laporan terkait indikasi aksi aksi kelompok radikal. 

“Saya tegaskan belum ada indikasi yang mencurigakan dari kelompok kelompok teroris yang datang ke lahat, tentunya kita selalu berharap mudah mudahan di Lahat tidak ada,” tegasnya. Ds01.

 

Berita Terkait

1,2 Miliar Rupiah Lebih Uang Negara Diselamatkan Dan Dua Orang Ditetapkan Tersangka, Kejari Lahat Masih Buru Tersangka Lain Kegiatan Fiktif Peta Desa
Kasi Intelijen Dan Kasi PAPBB Kejari Lahat Berganti, Kajari Lahat Ingatkan Jaga Terus Nama Baik Jaksa
Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 22:39 WIB

1,2 Miliar Rupiah Lebih Uang Negara Diselamatkan Dan Dua Orang Ditetapkan Tersangka, Kejari Lahat Masih Buru Tersangka Lain Kegiatan Fiktif Peta Desa

Rabu, 9 April 2025 - 12:53 WIB

Kasi Intelijen Dan Kasi PAPBB Kejari Lahat Berganti, Kajari Lahat Ingatkan Jaga Terus Nama Baik Jaksa

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:35 WIB

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Jumat, 28 Februari 2025 - 21:09 WIB

KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB