Peduli Palu, Sigi Dan Donggala FBN Libatkan Beberapa Ormas Galang Dana

- Jurnalis

Kamis, 11 Oktober 2018 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LAHAT, Detiksriwijaya – Gerakan perduli bencana Sigi, Donggala dan Lombok Sulawesi, tergabung dari Forum bela Negara (FBN, red) Kabupaten Lahat, Laskar Merah Putih (LMP, red) Kabupaten Lahat, Palcomtec, IPM (Ikatan Pelajar Muhammadiyah), Tapak Suci Putra Muhammadiyah, Ikatan Alumni SMA Muhammadiyah, hari ini Kamis (11/10) bertempat di simpang empat Kejaksaan Negeri Lahat melakukan aksi penggalangan dana.

Aksi penggalangan dana ini diagendakan berlangsung selama satu minggu, yang dimulai pada tanggal 11 Oktober – 18 Oktober 2018, serta penggalangan dana yang dilakukan dimotori langsung dari FBN sendiri. Terpantau cuaca panas terik matahari disiang hari tak menyurutkan perwakilaan organisasi maupun ormas ini untuk menggalang dana guna meringankan beban yang sedang dihadapi warga di daerah yang berada di beberapa dsaerah di Provinsi Sulawesi Tengah ini.

Baca Juga :  SAT LANTAS POLRES LAHAT MAKSIMALKAN PENGATURAN LALIN NATAL

“Penggalangan dana yang yang FBN lakukan pada hari ini melibatkan beberapa ormas yang terdiri dari LMP, Palcomtech, IPM, Tapak Suci Putra Muhammadiyah, Ikatan alumni SMA muhammadiyah,” terang Ketua Forum Bela Negara Heri AS.

Lebih lanjut, Heri mengatakan untuk penyaluran bantuan dana ini nantinya bakal disalurkan melalui rekening resmi Forum Bela Negara Pusat yakni melalui rekening  BRI dengan nomor 124101000130567 atas nama Bela Negara Peduli Sulawesi Tengah.

Baca Juga :  Kapolsek Kota Lahat Mengajak Pelajar Persiapkan Diri Menuju Masa Depan Cemerlang

“Sedikit yang kita sumbangkan tentunya bakal sangat berarti bagi saudara kita di Palu, Sigi dan Donggala. Semoga dengan satu minggu penggalangan dana yang kita lakukan bakal mendapatkan dana yang luar biasa yang nantinya bakal kita salurkan melalui rekening resmi Forum Bela Negara Peduli Sulawesi Tengah,” harap Heri.

 

Berita Terkait

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang
Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat
Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:13 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Jumat, 28 Februari 2025 - 21:09 WIB

KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:33 WIB

Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:51 WIB

Jagabaya Kejaksaan Negeri Lahat Kenalkan Megalitikum Sebagai Identitas Bangsa Pada Generasi Penerus 

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB