Melalui Undercover Buy Team Walet Res Lahat Ringkus Kurir Sabu

- Jurnalis

Jumat, 28 Juni 2019 - 09:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAHAT, Detiksriwijaya – Sesaat bertransaksi narkoba jenis Sabu Rivando (25) langsung diringkus pembelinya sendiri.

Pemuda pengangguran warga Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Pagar Agung Kabupaten Lahat ini, tak berkutik setelah diringkus Team Walet Sat Narkoba Polres Lahat yang menyamar sebagai pembeli.

Bermula, dari pengembangan rekan tersangka yang sebelumnya sudah dikrangkeng Team Walet, hasil pemeriksaan dari timbul satu nama yang mengarah kepada tersangka.

Baca Juga :  Pertamina Amankan Stok serta Pasokan BBM dan LPG Sambut Libur Nasional dan Cuti Bersama

Setelah mendapatkan nomor handphone tersangka, selanjutnya melalui Undercover Buy (Teknik pembelian terselubung), hari Kamis, (27/06/2019) sekira pukul 13.30 WIB tersangka sampai ke tempat yang sudah ditetapkan pihak berwajib.

Benar saja, saat tersangka datang membawa paketan sabu. Tersangka tak berkutik saat Team Walet yang sudah menunggu tiba tiba muncul dan langsung melakukan pemeriksaan.

Alhasil, dari penggeledahan dari tubuh tersangka ditemukan Barang Bukti (BB) Sabu dengan berat 0,22 Gram. Selanjutnya, tersangka berikut barang bukti dibawa ke Mako Polres Lahat.

Baca Juga :  Penyelewengan Uang Negara, Mantan Inspektur Inspektorat Sebut Setor Ke Sekda Lahat

Kapolres Lahat AKBP Ferry Harahap SIK Msi melalui Kasat Narkoba Polres Lahat AKP Bobby Eltarik SH.MH membenarkan perihal penangkapan tersebut status tersangka sendiri adalah kurir.

“Pelaku beserta barang bukti sudah kita amankan, tersangka sedang menjalani pemeriksaan guna pengembangan dan proses hukum lebih lanjut,” Pungkasnya. Ds01.

Berita Terkait

1,2 Miliar Rupiah Lebih Uang Negara Diselamatkan Dan Dua Orang Ditetapkan Tersangka, Kejari Lahat Masih Buru Tersangka Lain Kegiatan Fiktif Peta Desa
Kasi Intelijen Dan Kasi PAPBB Kejari Lahat Berganti, Kajari Lahat Ingatkan Jaga Terus Nama Baik Jaksa
Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 22:39 WIB

1,2 Miliar Rupiah Lebih Uang Negara Diselamatkan Dan Dua Orang Ditetapkan Tersangka, Kejari Lahat Masih Buru Tersangka Lain Kegiatan Fiktif Peta Desa

Rabu, 9 April 2025 - 12:53 WIB

Kasi Intelijen Dan Kasi PAPBB Kejari Lahat Berganti, Kajari Lahat Ingatkan Jaga Terus Nama Baik Jaksa

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:13 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:35 WIB

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Jumat, 28 Februari 2025 - 21:09 WIB

KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Berita Terbaru