HUT BHAYANGKARA KE 73 POLSEK TANJUNG AGUNG LAKSANAKAN DONOR DARAH DAN SUNATAN MASSAL

- Jurnalis

Sabtu, 6 Juli 2019 - 11:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muara Enim, Detikstiwijaya – Masih dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke 73 tahun, Polsek Tanjung Agung, Polres Muara Enim melaksanakan kegiatan sosial diantaranya Sunatan Massal, aksi donor darah serta cek kesehatan. Sabtu, (06/07/2019).

Kegiatan yang dimulai sekira pukul 08.00 WIB bertempat di Mapolsek Tanjung Agung ini, dengan rincian kegiatan berupa sunatan masasal yang diikuti sebanyak 38 orang, Donor Darah 77 orang serta cek kesehatan 77 orang.

Kegiatan yang bekerjasama dengan PT. Sriwijaya Bara Priharum (SBP) ini melibatkan warga Kecamatan Tanjung Agung dan Kecamatan Panang Enim.

Baca Juga :  Oknum Security PT. ATP Bersama Dua Warga Karang Endah Diciduk Team Walet Polres Lahat

Kapolres Muara Enim AKBP AKBP Afner Juwono SIK melalui Kapolsek Tanjung Agung AKP Arif Mansyur SIK menjelaskan, kegiatan ini dimaksudkan sebagai menunjukkan Soliditas dan eksistensi TNI Polri dan Bhayangkari Polsek Tanjung Agung dalam memberikan pelayanan cek kesehatan, donor darah dan sunatan.

Lebih lanjut dikatakan Arif, melalui kegiatan ini pula diharapakan tercipta jembatan penghubung antara pihak perusahaan dengan masyarakat disekitar wilayah kerjanya.

Baca Juga :  LUXIO VS DUMP TRUCK, DUA WARGA MUARA TEMIANG MD

“Diantara dua tujuan yang tadi kita sebutkan kegiatan ini juga untuk menggalakan kegiatan sosial yang bermanfaat bagi masyarakat khususunya yang kurang mampu. Sehingga terjalinnya harmonisasi antara Polisi dengan Masyarakat di wilkum Polsek Tanjung Agung,” Pungkas Kapolsek.

Turut hadir dalam kegiatan dimaksud PJU Polres Muara Enim dan Ketua Bhayangkari Cabang Muara Enim, Dirut PT. SBP, Camat Tanjung Agung, Camat Panang Enim, Danramil Lawang Kidul, Kepala Desa serta perangkat se Kecamatan Tanjung Agung dan Kecamatan Panang Enim. Ds01.

Berita Terkait

Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan
Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam
Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare
PMIL : Sektor Tambang Batubara Lahat Apakah Masih Bisa Bertahan 1 Januari 2026?
Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area
Begal Keok Dilawan Pelajar Nyaris Tewas Dihajar Massa, Beruntung Tim Jagal Bandit Cepat Ke TKP
Razia Gabungan Lapas Kelas II A Lahat Amankan Berbagai Barang Bukti, Sangsi Berat Bakal Diberlakukan Bagi Warga Binaan
Sosok Mediator Dan Negosiator Yang Berhasil Membuat PT. SMS Tak Berkutik Penuhi Tuntutan 34 Desa Di Kecamatan Kikim Raya Dan Gumay Talang

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 21:15 WIB

Truk Pasir Seruduk Rumah Sahar, Satlantas Polres Lahat Cepat Tanggap Urai Kemacetan

Kamis, 20 November 2025 - 15:59 WIB

Melalui MoU LCC, Law Office Herman Hamzah S.H., M.H., Siap Bersinergi Bersama Lapas Kelas III Kota Pagaralam

Sabtu, 15 November 2025 - 17:22 WIB

Meresahkan, PT. BGG Digugat Nenek Hj. Nurila Diduga Serobot Lahan 54 Hektare

Jumat, 24 Oktober 2025 - 19:49 WIB

Bawa Loader Cafe Remang Di Lahat Dibakar Dan Dirobohkan, Wakil Bupati Lahat Warning Pemilik Cafe Remang Wilayah Kikim Area

Selasa, 14 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Begal Keok Dilawan Pelajar Nyaris Tewas Dihajar Massa, Beruntung Tim Jagal Bandit Cepat Ke TKP

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 01:40 WIB

Razia Gabungan Lapas Kelas II A Lahat Amankan Berbagai Barang Bukti, Sangsi Berat Bakal Diberlakukan Bagi Warga Binaan

Minggu, 5 Oktober 2025 - 08:33 WIB

Sosok Mediator Dan Negosiator Yang Berhasil Membuat PT. SMS Tak Berkutik Penuhi Tuntutan 34 Desa Di Kecamatan Kikim Raya Dan Gumay Talang

Kamis, 2 Oktober 2025 - 18:00 WIB

Digeruduk Ribuan Massa Dari Kecamatan Kikim Area Dan Kecamatan Gumay Talang, PT. SMS Menyerah Penuhi Permintaan Demonstran 

Berita Terbaru

Jaksa

Kejaksaan RI telah Bertransformasi & Mereformasi Diri

Rabu, 19 Nov 2025 - 10:58 WIB