Money Politic, Massa Desak Bupati Lahat Batalkan Pilkades Desa Gunung Kembang

- Jurnalis

Rabu, 22 Desember 2021 - 10:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lahat, Detiksriwijaya – Ratusan massa dari masyarakat Desa Gunung Kembang, Kecamatan Merapi Timur, Kabupaten Lahat geruduk Pemkab Lahat meminta Bupati Lahat membatalkan Pilkades Desa Gunung Kembang. Pasalnya, Pilkades yang dilaksanakan dilaksanakan dikotori dengan politik uang (Money Politic).

Dengan spanduk bertuliskan kecaman tolak pemimpin Money Politic, melalui pengeras suara kordinator aksi terlihat berapi-api meminta hasil Pilkades Desa Gunung Kembang segera dicabut. Rabu, (22.12.2021).

Baca Juga :  12 Kali Ganti Kapolres, Polres Pagaralam Alami Perubahan Signifikan

Terlihat satuan kepolisian dari Polres Lahat dan Polsek Merapi Barat, Kodim 0405 Lahat juga Sat Pol PP memantau aksi yang sedang berlangsung, agar berjalan aman dan tertib.

Adapun dari hasil Pilkades, Edi Suparno unggul perolehan suara diantara empat calon kades lainnya yang ikut pada Pilkades Desa Gunung Kembang. Namun, perolehan suara yang didapat Edi diduga merupakan hasil kecurangan melalui beli suara dengan lembaran rupiah pada masyarakat.

Baca Juga :  Belum Sempat Hisap Sabu, Rio Keburu Diringkus Team Walet

Money Politic yang diduga dilakukan Edi, rupanya tak bisa tersembunyi rapat. Pada tanggal 10 Desember 2021, ada warga yang bersaksi bahwa kemenangan Edi karena membeli suara masyarakat dengan sejumlah uang.

Saat Berita ini diterbitkan, massa tetap bertahan dan belum ada tanggapan dari pihak Pemkab Lahat terkait tuntutan yang dilakukan.

Berita Terkait

Aksi Premanisme Mantan Kades Di Lahat, Polda Sumsel Langsung Olah TKP Di Jalan Houling LPPBJ
Pengrusakan Yang Memiliki Tujuan Mulia, Terdakwa Kasus Bendungan Pangi Diganjar 1 Bulan
Kak Wari : BZ-WIN Menang Pintu Pendopoan Rumah Dinas Bupati Terbuka Lebar Untuk Rakyat
Bikin Resah! Pesona Kak Wari Buat Warga Lahat Terhipnotis
Tinggalkan Suami Ke Tanjung Sakti, Ratusan Relawan Kikim Selatan Bergerilya Ajak Pilih BZ-WIN
Siap Undur Diri Dari Pemuda Pancasila, 2900 Anggota Pemegang KTA Siap Menangkan BZ-WIN
Dianggap Tak Netral, Aktivis Sorot KPU Lahat
Meledak, Ribuan Masyarakat Kikim Area Siap Bersatu Menangkan BZ-WIN

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 21:18 WIB

Aksi Premanisme Mantan Kades Di Lahat, Polda Sumsel Langsung Olah TKP Di Jalan Houling LPPBJ

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:52 WIB

Pengrusakan Yang Memiliki Tujuan Mulia, Terdakwa Kasus Bendungan Pangi Diganjar 1 Bulan

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:08 WIB

Bikin Resah! Pesona Kak Wari Buat Warga Lahat Terhipnotis

Minggu, 29 September 2024 - 16:42 WIB

Tinggalkan Suami Ke Tanjung Sakti, Ratusan Relawan Kikim Selatan Bergerilya Ajak Pilih BZ-WIN

Jumat, 27 September 2024 - 16:59 WIB

Siap Undur Diri Dari Pemuda Pancasila, 2900 Anggota Pemegang KTA Siap Menangkan BZ-WIN

Selasa, 24 September 2024 - 16:33 WIB

Dianggap Tak Netral, Aktivis Sorot KPU Lahat

Sabtu, 21 September 2024 - 15:41 WIB

Meledak, Ribuan Masyarakat Kikim Area Siap Bersatu Menangkan BZ-WIN

Jumat, 20 September 2024 - 17:54 WIB

Gawat..!! Masyarakat Pagar Gunung Pindah Haluan Dukung Bursah Zarnubi-Widia Ningsih

Berita Terbaru