DALMAS POLRES LAHAT SIAP AMANKAN PILKADA SERENTAK 2018

- Jurnalis

Sabtu, 20 Januari 2018 - 12:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAHAT, Detiksriwijaya – Pasukan Dalmas Polres Lahat siap amankan Pilkada Serentak Tahun 2018. Kesiapan pasukan pengaman ini telah melakukan berbagai persiapan dan salah satunya dengan rutinnya anggota Polri ini melakukan serangkaian latihan pengaman antisipasi cara menanggulangi kericuhan.

Dalam pelatihan personil Dalmas ini, Kasat Shabara dalam instruksi langsung Kapolres Lahat memberikan pembekalan kepada personil bagaimana tata cara melakukan pengamanan sesuai SOP (Standar Operasional Prosedur) kepolisian dalam melakukan tindakan pengamanan. Sabtu (20/01/2018).

Baca Juga :  DEKLARASI JOKOWI - TITO.... KAPOLRI : ITU HOAKS

“Dalmas Polres Lahat siap untuk mengamankan Pilkada Serentak 2018 di Kabupaten Lahat,” terang Kapolres Lahat AKBP Roby Karya Adi SIK melalui Kasat Shabara AKP Herman Akiri.

Baca Juga :  Apel Dansat Resmi Ditutup, Pangdam Minta Tingkatkan Professional Kerja Untuk Mendukung Tugas Pokok Angkatan Darat

Ditambahkan Herman, serangkaian kegiatan latihan rutin antisipasi kericuhan dalam pilkada nantinya, sudah dilakukan pihaknya.” Kita yakin pada Pilkada nantinya semua berjalan lancar. Kalaupun ada kendala kami dari Polres Lahat sudah siap untuk mengamankan jalannya pesta demokrasi nantinya,” tegasnya. Ds01

Berita Terkait

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang
Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat
Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:13 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:35 WIB

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:33 WIB

Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:51 WIB

Jagabaya Kejaksaan Negeri Lahat Kenalkan Megalitikum Sebagai Identitas Bangsa Pada Generasi Penerus 

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB

Agama

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Selasa, 11 Mar 2025 - 14:35 WIB