Jalan Ditutup Pihak STIE Serelo Warga Ajukan Keberatan

- Jurnalis

Minggu, 24 April 2022 - 17:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lahat, Detiksriwijaya – STIE (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi) Serelo Lahat melakukan penutupan jalan penghubung antara warga Desa Manggul dengan masyarakat Kelurahan Bandar Jaya, Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat.

Penutupan dilaksanakan hari ini, Minggu (24 April 2022) sekira pukul 11.00 Wib, alhasil penutupan yang dilakukan mengundang reaksi warga yang menyatakan keberatan. Diketahui penutupan sendiri telah berlangsung selama satu minggu ini.

Puncaknya, atas keberatan ditutupnya jalur jalan, masyarakat yang keberatan melakukan upaya dengan diwakili Lurah, Ketua RW, dan Ketua RT 18 dengan mendatangi pihak STIE Selero Lahat. Namun, upaya gagal, pihak STIE Lahat masih tetap kekeh menutup jalan yang selama ini bebas digunakan masyarakat.

Baca Juga :  MPLS SISWA BARU DI LAHAT TETAP WAJIB PATUHI PROKES

Lurah Bandar Jaya, Mirza Putra SSTP MM ketika dibincangi mengaku, sudah bernegosiasi dengan pihak STIE Serelo terkait penutupan akses jalan itu, tapi, sampai saat ini belum ada tindak lanjuti dari pihak STIE Serelo Lahat dan akses jalan yang dimaksud tidak kunjung dibuka.

Baca Juga :  Ribuan Anggota Pramuka Ikuti Perkemahan Kebun Kayu Pagaralam

“Rencananya dalam waktu dekat ini kita akan menemui pihak STIE Serelo untuk menyampaikan keberatan warga,”sampainya.

Akibat dari penutupan jalur tersebut, warga terpaksa menggunakan jalur jalan yang sempit, tepat berada dibelakang Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Lahat, yang faktany masih sulit dilalui kendaraan berlawanan arah (dua arah).

Berita Terkait

PT. KUBN Tutup Akhir Tahun 2024 Tebar Kebaikan Dan Manfaat Untuk Masyarakat 
Peserta Basic Training (LK-1) HMI Cabang Persiapan Terima Pembekalan Langsung Dari Wasekjend PB HMI
Kak Wari : BZ-WIN Menang Pintu Pendopoan Rumah Dinas Bupati Terbuka Lebar Untuk Rakyat
Jum’at Berkah Milenial Muda BZ-WIN, Pilih Pemimpin Asli Orang Lahat
Sapa Warga Pagun, Janji Bupati Ayam Program Pro Rakyat Bakal Hadir Kembali
Tim Milenial Muda BZ-WIN Sebar Ratusan Nasi Kotak, Santuni Panti Asuhan Dan Kaum Duafa
Dapur Masuk Sekolah Kodim 0405/Lahat Cegah Stunting Generasi Penerus
Memori Banding Kades Lesung Batu Kandas,Pengadilan Tinggi Palembang Kuatkan Putusan Pengadilan Nageri Lahat

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 15:08 WIB

PT. KUBN Tutup Akhir Tahun 2024 Tebar Kebaikan Dan Manfaat Untuk Masyarakat 

Senin, 14 Oktober 2024 - 06:20 WIB

Peserta Basic Training (LK-1) HMI Cabang Persiapan Terima Pembekalan Langsung Dari Wasekjend PB HMI

Rabu, 9 Oktober 2024 - 13:41 WIB

Kak Wari : BZ-WIN Menang Pintu Pendopoan Rumah Dinas Bupati Terbuka Lebar Untuk Rakyat

Jumat, 27 September 2024 - 13:55 WIB

Jum’at Berkah Milenial Muda BZ-WIN, Pilih Pemimpin Asli Orang Lahat

Minggu, 22 September 2024 - 10:46 WIB

Sapa Warga Pagun, Janji Bupati Ayam Program Pro Rakyat Bakal Hadir Kembali

Jumat, 20 September 2024 - 12:21 WIB

Tim Milenial Muda BZ-WIN Sebar Ratusan Nasi Kotak, Santuni Panti Asuhan Dan Kaum Duafa

Jumat, 30 Agustus 2024 - 11:43 WIB

Dapur Masuk Sekolah Kodim 0405/Lahat Cegah Stunting Generasi Penerus

Kamis, 1 Agustus 2024 - 13:34 WIB

Memori Banding Kades Lesung Batu Kandas,Pengadilan Tinggi Palembang Kuatkan Putusan Pengadilan Nageri Lahat

Berita Terbaru