Biduan Tempel OT Sebabkan 1 Pemuda Mulak Meregang Nyawa, Tim Buser Lahat Turun Tangan

- Jurnalis

Minggu, 15 Mei 2022 - 18:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

#Tim Buser Satreskrim Polres Lahat Saat Cek TKP#

Lahat, Detiksriwijaya – Hiburan orgen tunggal yang dibuka di Desa Tanjung Kurung Ilir, Kecamatan Tanjung Tebat, Kabupaten Lahat telan korban jiwa.

Hiburan OT yang dilaksanakan pada, Minggu (15 mei 2022), rupanya hari terakhir Yuda Setiawan (19) warga Desa Lawang Agung, Kecamatan Mulak ulu, Kabupaten Lahat menghirup napas. Yuda meregang nyawa dengan luka robek di paha sebelah kiri akibat diserang orang tak dikenal usai menikmati alunan musik OT.

Selain Yuda, satu korban lainnya yakni Mirsa ardian (18) Desa Lawang agung, Kecamatan Mulak ulu, Kabupaten Lahat mengalami luka robek di tangan sebelah kiri, luka robek di punggung belakang, beruntung Mirsa tetap hidup walau sekarang dalam kondisi kritis dalam perawatan.

Baca Juga :  Polsek Kikim Tengah Bersama Reskrim Polres Ciduk Embun Pagi

Informasi terangkum, kejadian tersebut bermula pada saat korban bersama 5 rekan datang ke TKP sekira pukul 00.30 WIB untuk menonton orgen, pada saat pulang sekira pukul 02.00 Wib terjadi selisih paham antara korban dan seseorang (kini dalam penyelidikan), yang diduga kuat sebelumnya pada saat di lokasi hiburan OT dikarenakan memperebutkan biduan tempel berujung ke perkelahian antara korban Yuda Setiawan yang juga melibatan Mirsa.

#BIDUAN yang diduga diperebutkan#

Yuda Setiawan saat ditemukan di jembatan Desa Tanjung kurung ilir dengan kondisi sudah berlumuran darah, lalu pada saat hendak di bawa ke puskesmas di jalan bertemu dengan korban Mirsa yang juga mengatakan sudah kena tusuk juga dibawa ke pusat klinik kesehatan terdekat.

Baca Juga :  Bersyukur, Taruna Akpol Anjangsana Ke Panti Asuhan

“Kejadiannya di Desa Tanjung Kurung Ilir, diduga pemicunya akibat salah paham perihal biduan. Satu korban meninggal dunia dan satu lagi masih mendapat perawatan di pusat kesehatan setempat,”kata Kasatreskrim Polres Lahat Herli Setiawan SH.MH dihubungi.

Lanjutnya, pihaknya juga sudah menurunkan tim untuk melakukan penyelidikan terkait kejadian dugaan tindak pidana dimaksud dengan mendatangi lokasi, untuk mencari keterangan saksi-saksi termasuk memeriksa saksi biduan yang diperebutkan.

“Anggota tim Buser Lahat langsung melakukan penyelidikan, mendatangi dan cek TKP serta menginterogasi semua saksi-saksi termasuk biduan yang diduga awal memicu hingga terjadi perkelahian,”kata Kasatreskrim.

Berita Terkait

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang
Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat
Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:13 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:35 WIB

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:33 WIB

Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:51 WIB

Jagabaya Kejaksaan Negeri Lahat Kenalkan Megalitikum Sebagai Identitas Bangsa Pada Generasi Penerus 

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB

Agama

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Selasa, 11 Mar 2025 - 14:35 WIB