Jumat Berkah Dari Danrem 044/Gapo, Prajurit Kodim 0405/Lahat Terima Ratusan Paketan Sembako

- Jurnalis

Jumat, 14 Januari 2022 - 09:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lahat, Detiksriwijaya – Jum’at berkah untuk personil Kodim 0405/Lahat disambut antusias dan bahagia. Kegiatan berupa pembagian ratusan paket sembako ini dilaksanakan di Aula Bambang Utoyo Kodim 0405/Lahat. Jumat, (14.01.2022).

Kegiatan ini merupakan kegiatan penyaluran sembako serentak untuk prajurit Kodim jajaran Korem Gapo, termasuk salah satunya yakni Kodim 0405/Lahat. Sembako sendiri bersumber langsung dari Danrem 044/Gapo Komandan Korem 044/Gapo Brigjen TNI M. Naudi Nurdika S.I.P M.Si M.Tr (Han).

Untuk di Kodim 0405/Lahat, penyaluran langsung dilakukan Dandim 0405/Lahat Letkol Kav. Shawaf Al-Amien SE.Msi. Dalam kegiatan tersebut, seluruh Danramil jajaran Kodim 0405/Lahat turut serta hadir langsung.

Baca Juga :  Bupati Lahat Pantau Langsung Serbuan Vaksin Di Gedung Juang Makodim 0405/Lahat

Dalam amanatnya, Dandim 0405/Lahat mengatakan, penyaluran serentak Sembako dalam rangka program Jumat Berkah yang dilaksanakan di Kodim jajaran Korem 044 Garuda Dempo (Korem 044/Gapo) merupakan perintah dan petunjuk langsung dari Danrem Gapo.

“Kegiatan pembagian sembako dari Danrem 044/Gapo Bapak Komandan Korem 044/Gapo Brigjen TNI M. Naudi Nurdika S.I.P M.Si M.Tr (Han), serentak dilaksananakan di Kodim jajaran Korem 044/Gapo. Kegiatan jumat berkah hari ini ditujukan untuk seluruh prajurit di Koramil jajaran Kodim 0405/Lahat,”sampai Dandim.

Baca Juga :  Sinergi Kodim 0405 Dan Polres Lahat, Berhasil Amankan Ratusan Butir Extasi Paket Besar Sabu

Lanjut Shawaf, kedepan mudah-mudahan kegiatan jumat berkah tersebut dapat dilaksanakan secara berkesinambungan. Diharapkannya, apa yang disalurkan hari ini, semoga bisa bermanfaat untuk keluarga.

“Semoga apa yang disalurkan hari ini bermanfaat untuk keluarga, dan InshaAllah kedepan kegiatan ini tetap bakal berlangsung,”terang Dandim.

Berita Terkait

Dapur Masuk Sekolah Kodim 0405/Lahat Cegah Stunting Generasi Penerus
Replika Tank Panser Koramil 405-12/Lahat Siap Semarakan Karnaval HUT RI Ke 79 Tahun 2024
Babinsa Koramil 405-12/Lahat Tuai Prestasi Juara Satu Program Penurunan Angka Stunting Di Tingkat Provinsi Sumsel
Kodim 0405/Lahat Buka 14 Stand Bazar UMKM Dan Sembako Murah Di Bulan Ramadhan Untuk Warga Lahat
Sinergi Danramil 404-05/Tanjung Enim Bersama IJLK, Misi Membantu Berjalannya Roda Pemerintahan Untuk Kemajuan Muara Enim
H. Samiri : Letkol Inf. Asis Kamaruddin Orang Baik Kita Dukung Untuk Memberi Warna Kabupaten Lahat
Danramil 405-12/Lahat Turun Langsung Pastikan Perhitungan Suara Pemilu Berjalan Lancar
Puluhan Prajurit Koramil 405-12/Lahat Disebar Bawa Misi Keamanan Dari Dandim 0405/Lahat

Berita Terkait

Jumat, 30 Agustus 2024 - 11:43 WIB

Dapur Masuk Sekolah Kodim 0405/Lahat Cegah Stunting Generasi Penerus

Minggu, 18 Agustus 2024 - 18:21 WIB

Replika Tank Panser Koramil 405-12/Lahat Siap Semarakan Karnaval HUT RI Ke 79 Tahun 2024

Kamis, 9 Mei 2024 - 15:56 WIB

Babinsa Koramil 405-12/Lahat Tuai Prestasi Juara Satu Program Penurunan Angka Stunting Di Tingkat Provinsi Sumsel

Minggu, 31 Maret 2024 - 15:37 WIB

Kodim 0405/Lahat Buka 14 Stand Bazar UMKM Dan Sembako Murah Di Bulan Ramadhan Untuk Warga Lahat

Jumat, 1 Maret 2024 - 09:43 WIB

Sinergi Danramil 404-05/Tanjung Enim Bersama IJLK, Misi Membantu Berjalannya Roda Pemerintahan Untuk Kemajuan Muara Enim

Rabu, 21 Februari 2024 - 10:20 WIB

H. Samiri : Letkol Inf. Asis Kamaruddin Orang Baik Kita Dukung Untuk Memberi Warna Kabupaten Lahat

Rabu, 14 Februari 2024 - 16:45 WIB

Danramil 405-12/Lahat Turun Langsung Pastikan Perhitungan Suara Pemilu Berjalan Lancar

Selasa, 13 Februari 2024 - 08:42 WIB

Puluhan Prajurit Koramil 405-12/Lahat Disebar Bawa Misi Keamanan Dari Dandim 0405/Lahat

Berita Terbaru