Grand Zuri Lahat Hadirkan Promo Spesial Inap Dan Bukber Dengan Harga Menarik Di Bulan Ramadhan

- Jurnalis

Rabu, 6 April 2022 - 20:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lahat, Detiksriwijaya – Dibulan Suci Ramadhan, Hotel Grand Zuri Lahat menghadirkan promo inap serta promo menu berbuka puasa untuk pengunjung setia.

Menu buka puasa, pengunjung cukup bayar per/satu orang dengan harga 80 ribuan, pengunjung sudah bisa makan sepuasnya.

Menu buka puasa sendiri dimulai dengan menu pembuka makanan ringan, berat dan menu makanan penutup.

Menariknya, sedikitnya ada 20 jenis menu makanan, mulai dari appetizer speerti tekwan, makanan berat, live cookinga cake, aneka es hingga dessert dan buah serta hidangan teh dan kopi.

Selain itu, tersedia juga tempat sholat, jaringan Free wifi, serta pengunjung yang ingin Bukber (Buka bersama) Grand Zuri Hotel juga menyediakan privat room bagi pengunjung yang membawa rekan maupun keluarga lebih dari 50 orang.

Baca Juga :  Awal Tahun 2021 Positif Covid Di Lahat Meningkat

Paket inap yang sangat menarik, paket buka puasa include sahur dan kamar superior menginap 1 malam untuk 2 orang hanya dengan Rp. 611.442 per malam dan mendapat fasilitas pelayanan full.

Dihari ke empat puasa, sudah puluhan pengunjung menjadikan Grand Zuri Hotel sebagai pilihan lokasi terbaik untuk melaksanakan buka bersama pada bulan Ramadhan tahun ini.

“Alhamdulillah di hari ke empat puasa, Grand Zuri Hotel sudah dikunjungi puluhan tamu untuk buka bersama disini,”ujar Darmakirti GM Grand Zuri Lahat dibincangi wartawan di tempat. Rabu, (06.04.2022).

Baca Juga :  Menuju Pembangunan Merata Dan Sejahtera 6 Warga Desa Dukung BZ Dan SD

Lanjut Darma, dirinya berharap di minggu ke dua puasa pengunjung hotel dapat lebih meningkat. Disampaikan Darma, minggu pertama di bulan puasa untuk tingkat hunian masih diangka 40 persen.

“Tentunya, kita berharap di minggu kedua tingkat hunian meningkat, mengingat arus mudik bakal berlangsung dan tentunya Grand Zuri Lahat siap memberikan kenyamanan untuk pemudik yang kelelahan,”ujar Darma.

Di hari ke empat puasa, perwakilan wartawan yang bertugas di Kabupaten Lahat berkesempatan Bukber di Grand Zuri Hotel Lahat ditemani menu-menu andalan yang disediakan.

 

Berita Terkait

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua
Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah
Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat
Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan
SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq
KPL PT BL Hanya Pajangan Limbah Baru Bara Cemari Sungai Bunut, Sungai Temiang Dan Sungai Lematang
Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat
Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Upacara Penutupan Dikmaba TNI AD Gel. II T.A 2025 Selesai, Perubahan Warga Sipil Biasa Menjadi Prajurit TNI AD Berpangkat Sersan Dua

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:49 WIB

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:13 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri, SMPN 1 Unggul Lahat Selatan Tabur Kebahagiaan Beri Kupon ke Masyarakat

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:31 WIB

Tebar Kebahagiaan, Pelajar SMPN 6 Lahat Buat Parsel Sedekah Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:35 WIB

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:26 WIB

Cari Dalang Dibalik Korupsi Peta Desa, Kejari Lahat Geledah DPMDes Lahat

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:33 WIB

Mantan Kadis BPMDES DK Dan Kabid ADM FJ Telah Diperiksa, Kajari Kebut Penetapan Tersangka Kegiatan Fiktif Peta Desa Lahat

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:51 WIB

Jagabaya Kejaksaan Negeri Lahat Kenalkan Megalitikum Sebagai Identitas Bangsa Pada Generasi Penerus 

Berita Terbaru

Hukum Kriminal

Setubuhi Anak Kandung, IR Dituntut 19 Tahun Dan Denda 1 Miliar Rupiah

Selasa, 25 Mar 2025 - 12:49 WIB

Agama

SD Negeri 10 Lahat Semakin Gencar Perkuat Imtaq dan Infaq

Selasa, 11 Mar 2025 - 14:35 WIB