Renungan Suci Di TMP Ksetra Satria Seganti Setungguan

- Jurnalis

Jumat, 17 Agustus 2018 - 01:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reporter : Diego

Pagaralam, Detiksriwijaya – Anggota TNI Kodim 0405 beserta jajaran Polres Pagaralam melibatkan Organisasi Perangkat Daerah (OPD, red) Kota Pagaralam serta beberapa pelajar mengadakan upacara penghormatan serta renungan suci di Taman Makam Pahlawan (TMP, red) Ksetra Satria Seganti Setungguan, yang terletak di Desa Aur Duri Kecmatan Dempo Tengah Kota Pagaralam.

Renungan suci ini sekaligus menyambut momentum hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 73 tahun 2018, selain itu kegiatan ini dimaksudkan, supaya kita sebagai warga Negara Indonesia harus selalu mengingat bahwa perjuangan pahlwan dalam memperjuangkan kemerdekaan ini tidak lah sedikit yang dikorbankan.

Baca Juga :  Residivis Curat Dipelor Tim Trabazz Polsek Gunung Megang

“Renungan suci dimaksudkan untuk mengingat dan mengenang jasa para pejuang yang telah membela, membebaskan bangsa ini,” terang Dandim 0405/lahat Letkol kav Sungudi.SH M.si, saat dirinya menjadi Inspektur upacara dalam kegiatan dimaksud.

Menginjak pukul 00.00 wib seluruh penerangan dimatikan dengan maksud agar peserta merenungi seluruh jasa Pahlawan yang telah berjuang demi kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI, red). Suasana lingkungan makam yang elap, menambah kesan khusyuk bagi para peserta Renungan suci.

Baca Juga :  5000 Masker Untuk Bumi Seganti Setungguan

Kegiatan ini juga diikuti langsung Walikota Musni Wijaya SSos MSi, Kapolres Pagaralam AKBP Dwi Hartono, Sik, Danramil 405-10/pga Kapten Inf Sudarno, Danramil 405-13/DS kapten Arh Oktavian, Pabung Kodim 0405/lahat Mayor Inf Darul Qutni, juga Sekda H Syafrudin M.si dan Ketua DPRD Ruslan Abdul Gani SE.

Disela pembacaan teks  juga menyebutkan jumlah para pahlawan yang dimakamkan ada berjumlah 82 orang anggota TNI,1 orang anggota kepolisian dan 1 orang dari laskar. Terang dandim 0405/lahat.

Berita Terkait

Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Ditangkap Polisi Nyabu Bareng Di Kediaman Perempuan Padang
Diduga Gunakan Narkoba Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Diciduk Polisi
Audensi PKB PUJAKESUMA Bersama Kapolda Sumsel Sepakat Untuk Menjaga Kamtibmas Dan Membantu Perekonomian Kerakyatan
Peserta Basic Training (LK-1) HMI Cabang Persiapan Terima Pembekalan Langsung Dari Wasekjend PB HMI
Siap Undur Diri Dari Pemuda Pancasila, 2900 Anggota Pemegang KTA Siap Menangkan BZ-WIN
Jum’at Berkah Milenial Muda BZ-WIN, Pilih Pemimpin Asli Orang Lahat
Kaca Pintu Utama Pemkab Lahat Pecah, Tiga Oknum Kades Segera Diberhentikan
Puluhan Wartawan Datangin Kediaman Kak Wari

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:53 WIB

Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Ditangkap Polisi Nyabu Bareng Di Kediaman Perempuan Padang

Selasa, 10 Desember 2024 - 19:37 WIB

Diduga Gunakan Narkoba Oknum Kades Tanjung Tebat Lahat Diciduk Polisi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:55 WIB

Audensi PKB PUJAKESUMA Bersama Kapolda Sumsel Sepakat Untuk Menjaga Kamtibmas Dan Membantu Perekonomian Kerakyatan

Senin, 14 Oktober 2024 - 06:20 WIB

Peserta Basic Training (LK-1) HMI Cabang Persiapan Terima Pembekalan Langsung Dari Wasekjend PB HMI

Jumat, 27 September 2024 - 16:59 WIB

Siap Undur Diri Dari Pemuda Pancasila, 2900 Anggota Pemegang KTA Siap Menangkan BZ-WIN

Jumat, 27 September 2024 - 13:55 WIB

Jum’at Berkah Milenial Muda BZ-WIN, Pilih Pemimpin Asli Orang Lahat

Kamis, 5 September 2024 - 18:16 WIB

Kaca Pintu Utama Pemkab Lahat Pecah, Tiga Oknum Kades Segera Diberhentikan

Selasa, 3 September 2024 - 13:52 WIB

Puluhan Wartawan Datangin Kediaman Kak Wari

Berita Terbaru